Informasi Produk
Deskripsi
OSCAR TJZ 12 Contractor Saw adalah sebuah meja kerja yang dilengkapi alat pemotong pada mekanismenya. Alat potong berupa gergaji ini digerakkan dengan listrik dan bergerak secara otomatis, sementara penggunanya bebas untuk menggerakkan kayu atau benda yang akan dipotong sesuai dengan desain atau rancangan yang sudah ditetapkan. Mesin ini dapat memudahkan pekerjaan Anda dan dapat digunakan untuk memotong pada posisi miring hingga 45 derajat.
Spesifikasi
Berat | 135 kg |
---|---|
Merek | |
Tipe | TJZ 12 |
Daya | 1500 W |
Voltase | 220 V |
Frekuensi | 50/60 Hz |
Ukuran Pisau | 300 mm |
Kedalaman Potong | 105 mm |
Kec. Tanpa Beban | 3800 r/min |
Review Produk
Belum ada review.