Informasi Produk
Deskripsi
SC2.500C merupakan Steam Cleaner dari Karcher dengan bentuk yang kecil, kompak, steam cleaner yang bisa diisi ulang dengan desain yang modern. Mesin Karcher SC2.500C ini cukup kuat untuk membersihkan semua permukaan keras tanpa bahan kimia dengan tekanan uap 3,2 bar dan daya 1500 W. Karcher SC2.500C dilengkapi dengan fitur Child Safety Lock, katup pengaman, kontrol keluaran uap yang ada di handle-nya, sistem dua tank. Waktu pemanasan yang dibutuhkan Steam Cleaner ini adalah 6 menit saja.
Sejak dimulai di tahun 1935, Karcher, bisnis keluarga berorientasi pada nilai-nilai telah berkembang menjadi merek internasional yang menawarkan 3 atribut penting kepada pelanggannya: kinerja terbaik, inovasi dan kualitas. Saat ini, Karcher merupakan penyedia global terkemuka akan sistem pembersihan yang efisien, hemat sumber daya yang terpercaya, ramah lingkungan, dengan pelayanan dan komitmen yang tinggi terhadap lingkungan. Karcher telah membersihkan Monumen Nasional (Monas) Indonesia pada tahun 1992 dan 2014.
Selama lebih dari 80 tahun Karcher selalu mengutamakan inovasi, kesempurnaan dan kualitas tanpa kompromi. Berbagai upaya dalam mengembangkan solusi kreatif membawa perkembangan baru yang membuat pekerjaan lebih efisien dan hidup lebih mudah. Karcher menyediakan sistem mesin dan aksesoris serba guna untuk keperluan membersihkan seputar rumah dan kebun. Misalnya, mesin pencuci bertekanan yang kuat dan efisien energi untuk semua aplikasi termasuk mesin pencuci AC. Pembersih vakum basah dan kering yang kuat untuk semua penggunaan di dalam dan di luar rumah. Pembersih dengan uap panas, penyedot debu, sapu listrik nirkabel untuk membersihkan area sekitar rumah.
Spesifikasi
Berat | 9 kg |
---|---|
Merek | |
Tipe | SC 2.500 |
Voltase | 220V/50Hz |
Daya Listrik | 1500 Watt |
Tekanan | 3.2 Bar |
Temperatur | 145 C |
Kapasitas Tangki | 0.5 Liter + 0.8 Liter |
Dimensi | 350x280x270 mm |
Fitur | Continous Fill, Gun-steam hose 2 m, Detail nozzle, Hand nozzle, Floor nozzle, Round brush black 1 pc., Terry cloth cover 1 pc, Descaler sticks, Terry floor cloth 1 pc. |
Review Produk
Belum ada review.